Jurnal

Dublin Core

Title

Jurnal

Subject

Jurnal Kesehatan

Description

Hasil penelitian, artikel karya dosen STIKes Surabaya

Publisher

STIKes Surabaya

Contributor

Dosen

Collection Items

Pengembangan Model Pembelajaran Asuhan Nifas Terintegrasi Pada Pendidikan Kebidanan
Hasil penelitian karya dosen Stikes Surabaya yang mengambarkan bagaimana pengembangan model pembelajaran asuhan nifas terintegrasi

Efektifitas Kombinasi IMD dan Pijat Oksitosin Pada Awal Menyusui Terhadap Keberhasilan ASI Eksklusif di BPM Istiqomah Surabaya
Keberhasilan ASI eksklusif dipengaruhi sejak awal masa menyusui. Pada periode awal menyusui, sebagian besar ibu mengalami masalah dalam pengeluaran ASI yaitu ASI keluar sedikit atau malah belum produksi. Pengeluaran ASI dipengaruhi oleh hormon…

Penerapan Telekonferensi Video Pada Pembelajaran Praktik Klinik Terhadap Peningkatan Soft Skills Mahasiswa D III Kebidanan
Sistem praktik klinik kebidanan yang berjalan selama ini, terbukti selain belum mampu meningkatkan hard skills, juga belum mampu meningkatkan soft skills mahasiswa. Hal ini berdampak pada kualitas pelayanan yang diberikan. Salah satu upaya untuk…

Hubungan Pengetahuan Dengan Sikap Ibu Hamil Terhadap VCT (Voluntary Counseling Testing) Di BPM Nengah Sukartini, S.ST
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan pengetahuan dengan sikap ibu hamil terhadap VCT (Voluntary Counseling Testing) di BPM Nengah Sukartini, S.ST tahun 2016. Penelitian ini menggunakan metode analitik dengan pendekatan cross sectional,…

Pengetahuan Dengan Sikap Ibu Menyusui Tentang Pemberian Makanan Pendamping Asi (MP-Asi) Pada Bayi Usia 6-12 Bulan
:Pengetahuan dengan Sikap Ibu Menyusui tentang Pemberian Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) pada Bayi Usia 6-12 bulan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan Pengetahuan dengan Sikap Ibu Menyusui tentang Pemberian Makanan Pendamping ASI…

The Impact Of Baby Spa On The Growth And Development Of Infants Aged 3-6 Months At Puskesmas I Denpasar Selatan
Background: Infancy is a critical period which required special and thorough treatment. The pursuant of optimal growth and development of infant is influenced by some factors which are correlated namely, genetics, environment, behavior, and stimulus.…

Perbedaan Suhu Dan Daya Terima Makanan Berdasarkan Alat Makan Pasien di RSUD DR. SOEGIRI Lamongan
The acceptance is the patient’s acceptance of the food served in a predetermined diet of food waste. The temperature of food and equipment unsed in serving food can affect the appetite of the patient to consume the food.This research…

Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Status Gizi Pada Balita Usia 1 - 5 Tahun di Desa Selokgondang Kecamatan Sukodono Kabupaten Lumajang
The ages of 1-5 years (toddlers) is the period in which the child is in need of food and nutrition in sufficient amount and adequate. Nutritional deficiencies during this time can cause interference to grow flowers. At this time also, the child is…

Hubungan Antara Pola Makan Dengan Frekuensi Peningkatan Gula Darah Pada Penderita Diabetes Melitus
A diet excessive and exceeds the number of calories the body can trigger the onset of diabetes mellitus is a chronic disease characterized by elevated blood sugar. The purpose of this study was to prove a link between diet and increased frequency of…

Pengaruh Pemberian Minuman Jahe (Zingiber Officinale Rose) dan Daun Pandan (Pandanus) Terhadap Penurunan Mual Muntah Pada Ibu Hamil (Emesis Gravidarum) TM I BPM HJ. Nina Nuraenayatin, SST., M.Pd Surabaya Tahun 2017
Nausea and vomiting or in medical language called emesis gravidarum or morning sickness is a state of nausea sometimes accompanied by vomiting (frequency less than 5 times). The purpose of this study was to determine the effect of giving ginger drink…
View all 48 items